Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2024

Jilbab yang dulu sempat dilarang di orde baru, saat ini menjadi tren yang sering dipaksakan.

  Artikel yang terbit tahun lalu tapi masih relevant dengan fenomena di Indonesia. Baru-baru ini, publik heboh dengan anak 19 tahun (Anaknya Ridwan Kamil), yang memutuskan tidak menggunakan kerudung. Para penghujat lupa, dia adalah gadis 19 tahun yang belajar di Eropa, di tempat yang penuh Islamophobia. Di Palestina sendiri, banyak muslimah tidak berkerudung, karena ada pendapat-pendapat berbeda soal kerudung, dan mereka secara sederhana menghargai perbedaan pendapat. Sisanya, biar yang ghaib Allah yang urus! Kalau kita ingat-ingat, sebelum tahun 2000 an, kerudung itu jarang digunakan. Mungkin ibu, nenek, dan generasi ke atas kita tidak menggunakan kerudung. Bahkan kerudung sempat dilarang di order baru. Istri-istri kyai banyak yang tidak menggunakan kerudung dulunya. Sekarang kerudung menjadi tren, yang tentunya bagus. Tapi tren itu produk budaya, harus disadari ini menyebabkan banyak orang menggunakan kerudung karena 'umumnya' begitu atau tekanan lingkungan. Tidak ada korelas...